Sabtu, 4 Mei 2024

Breaking News

  • Tingkatkan Kualitas Petugas Pemasyarakatan, Rutan Kelas I Pekanbaru Gelar Pembinaan Fisik Mental dan Disiplin   ●   
  • Penahanan 1 Orang Tersangka Dugaan Tipikor Penyimpangan Kegiatan Pembangunan Hotel Kuantan Singingi   ●   
  • Menteri AHY Identifikasi Puluhan Target Operasi Terindikasi Mafia Tanah   ●   
  • Presiden Jokowi Minta Jajaran Pastikan Tak Ada Pengungsi Erupsi Gunung Ruang Terlantar   ●   
  • Komite Pemilihan ASKAB PSSI Bengkalis Buka Pendaftaran Calon Ketua Umum   ●   
Polsek Kateman Laksanakan Cooling System Bhabinkamtibmas Sosialisasi Pada Masyarakat Desa Penjuru
Rabu 17 Januari 2024, 12:14 WIB
Photo: Polsek Kateman Laksanakan Cooling System Bhabinkamtibmas

Jetsiber.com - INHIL - Polsek Kateman gencar melaksanakan kegiatan Cooling System melalui sosialisasi dan himbauan Pemilu damai tahun 2024 kepada  masyarakat Desa Penjuru pada, Selasa (16/01/24).

Kapolsek Kateman AKP Ermanto,SH yang diwakili oleh Bhabinkamtibmas Desa Penjuru Briptu Agus Saputra Siahaan mengadakan Sosialisasi dan Himbauan yang di laksanakan di Parit Bandaraya Desa Penjuru, Kecamatan Kateman.

Kegiatan Kali ini untuk mensosialisasi dan himbauan disampaikan kepada  masyarakat Desa Penjuru Pemilu Damai 2024 serta mengajak untuk bersama - sama menciptakan situasi aman dan ketertiban ditengah masyarakat agar selalu kondusif, sejuk dan damai.

Dengan dilaksanakannya kegiatan tersebut, Kapolsek Kateman AKP Ermanto berharap dengan kegiatan ini mampu menumbuhkan kesadaran masyarakat pentingnya menciptakan situasi keamanan selama pelaksanaan pemilu khusus nya di Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir,Provinsi Riau.

"Semoga dengan kegiatan ini situasi keamanan di wilayah hukum Polsek Kateman tetap berjalan aman dan damai serta terkendali sesuai yang kita harapkan," harap Kapolsek Kateman.(**)




Editor : L.Siregar
Kategori : Indragiri Hilir
Untuk saran dan pemberian informasi kepada Redaksi JETSIBER.COM,
silakan kontak ke email: redaksi.jetsiber@gmail.com


Komentar Anda
Berita Terkait
 
 



Scroll to top